Hard work combine smart work | mungkin kita sudah familiar dengan kata-kata kerja keras, banting tulang dan sebaginya, namun di era sekarang kita tidak cukup dengan hal itu, butuh yang namanya kerja cerdas. bagaimana cara melatih agar kita mampu menggunakan fikiran kita untuk bekerja dengan cerdas, bekerja dengan strategi. ?
caranya sukup sederhana, berikan asupan untuk otak setiap harinya, budayakan memasukan refensi baru ke dalam otak setiap harinya. refensinya dapat berupa pengetahuan umum, seputar teknologi dan sebagainya.. dengan begitu anda akan dapat membaca paluang kedepanya.
dengan mamsukan refensi yang baik ke dalam otak setiap harinya, dan secara terus menerus kita akan tumbuh dan terus berkembang menjadi lebih baik lagi. dan anda tidak perlu mengikuti cara orang lain untuk tumbuh, Setiap orang punya potensinya masing masing, kita harus bias menjadi diri sendiri, jadilah bangga terhadap diri sendiri
jangan lupa juga untuk melihat internal diri kita sendiri (intropeksi diri), kita gali potensi kita, kita cari solusi atas setiap kekurangan kita, dan nantinya kita akan meledak dengan itu. semua itu pondasinya adalah mindset /cara berfikir, Anda tidak bias mengubah mindset anda tanpa Pendidikan/knowledge, maka yang paling penting adalah menambah kapasitas diri kita setiap harinya.
Focus dan usaha maksimal serta jangan menyerah, setiap orang pernah gagal, dan jadi jangan berkecil hati akan kegagalan tersebut, jadikan kegagalan tersebut adalah bentuk edukasi untuk diri anda, point penting lainya adalah menyeimbangakan antara ilmu dan adab, keduanya harus berjalan secara beriringan.
kenapa kerja cerdas itu penting ?
yang harus kamu fikirkan adalah kamu tidak selamanya muda, maka persipakan untuk hari tua. untuk melatih pola pikir yang baik maka kita perlu mamsukan sesuatu yang positif ke dalam diri kita, yang pasti harus sesuatu yang baik, mungkin bisa dari buku, dari internet , atau dari kajian kajian, terlebih lagi di era milineal yang serba di mudahkan , banyak refensi kebaikan yang bisa kita nikmati.
tips kerja cerdas
- menafaatkan getget yang kamu miliki untuk menunjang kinerja yang lebih baik
hampir setiap orang pasti memiliki getget dan jangan sampai getget yang kamu miliki hanya di gunakan untuk main game atau bersosial media saja. - membaca paluang dan kesempatan
setiap punya kesempatan untuk belajar lebih banyak maka manfaatkan waktu tersebut dengan baik, analisis setiap masalah dan jadikan masalah tersebut sebagai peluang - carilah teman yang produktif
lingkungan yang positif dan produktif akan membuat kita terwarnai dengan hal hal positif juga, jadikan pergaulan untuk menambah pengalaman dan sarana belajar dari teman teman. - orang sukses punya strategi
jangan hanya lakukan pekerjaan seperti air mengalir yang tidak tau arahnya, mulai rancanglah strategi terbaik untuk mencapai tujuan yang telah kita tentukan - berfikir sebelum berindak
janganlah gegabah dalam mengambil keputusan, sesuatu akan lebih baik jika lakukan analisa, di perkirakan, di perhitungkan secara matang. jangan sampai keputusan yang kamu ambil salah dan kamu akan menyesal di kemudian hari
ciri ciri orang sukses
- orang sukses fokus pada solusi
jika kita hanya fokus pada masalah, maka kita akan pusing hanya untuk memikirkan masalah, nah jika kita memikirkan solusi maka kita akan menemukan penyelesaikan dari setiap masalah kita. - menganggap gagal adalah bagian dari sukses
sejatinya kesuksesan biasanya berasal dari banyak kegagalan, banyak orang mengatakan bahwa guru terbaik adalah kegagalan - orang sukses menganggap kesuksesan yang ia dapat atas izin allah, atas ikhtiar yang telah di tempuh.
- tidak menyerah pada nasib
yakinlah dan percaya bahwasanya kita punya kekuatan, bahwasanya kita hebat. ihtiar terbaik dan inginlah setiap ikhtiar dengan doa - setiap orang bisa sukses
sukses itu bukan milik orang-orang tertentu, setiap orang berhak sukses.
contoh penerapan mindset yang baik kepada anak
- jangan pernah ucapkan kata-kata kotor kepada anak
- jangan menanamkan pola pikir negatif atau pesimis dalam kehidupanya
setiap orang pernah gagal, setiap orang pernah punya masalalu yang kelam, jadilah orang kuat, jangan tergantung kepeda orang lain
anda adalah apa yang sering masuk dalam diri anda, dan anda yang sekarang adalah pilihan anda di masalalu, sedangkan anda di masa yang akan datang adalah pilihan kita sekarang!
anda sudah puas dengan pencapaian hari ini ? padahal sejatinya kita belum mencapai tujuan kita sebenarnya.. impian yang sebenarnya belum kita capai karna goals kita adalah jannahnya .. sukses itu ketika kita sudah sampai jannahnya.
jika kamu tau tujuan kamu itu jauh, maka mulailah berjalan.